Skema Perhutanan Sosial, GAPOKTANHUT Pematang Telang dan PT REKI Sepakati Pra MOU
GAPOKTANHUT Pematang Telang dan PT REKI Sepakati Pra MOU-Jektvnews-
BACA JUGA:Berikut Khasiat yang Jarang Diketahui dari Buah Anggur
Sementara itu, Direktur Operasional PT REKI Adam Azis menyambut dengan terbuka atas kedatangan masyarakat, salah satunya kelompok GAPOKTANHUT Pematang Telang.
"Kami sangat senang pra MOU bisa ditanda tangani, tentu ini pencapaian dan tantangan untuk kita bisa berkerja bersama, karena pra MOU itu dan MOU artinya itu bukanlah hasil akhir, tetapi ini titik awal untuk kita bisa berkerja bersama masyarakat mengelolah hutan, sekaligus bagaimana kehidupan masyarakat bisa menjadi lebih baik," paparnya.
Kedepannya, harapannya, Pra-MoU ini akan membuka pintu bagi kelompok-kelompok Tani Hutan lain di kawasan Hutan Harapan untuk berkolaborasi dengan PT REKI, sekaligus meningkatkan kesadaran akan pentingnya pelestarian hutan.
Sumber: