PT PLN Selenggarakan Mudik Gratis di Idul Fitri 2023, Cek Disini
Mudik Gratis Bersama PT PLN-Humas PLN-
BACA JUGA:Manfaatkan Jabatan dan Merusak Citra Polri, Mantan Kapolda Sumbar Dituntun 20 Tahun Penjara
Pendaftaran dilakukan melalui PLN Mobile. Peserta wajib mengisi data diri sesuai dokumen yang dilampirkan yaitu KTP (untuk individu) dan KK (untuk keluarga) satu KK maksimal empat orang.
Setiap peserta harus mentransfer uang jaminan sebesar Rp 100.000 per orang. Uang tersebut akan dikembalikan menjelang keberangkatan. Namun, uang jaminan tidak dapat dikembalikan jika peserta membatalkan keberangkatan.
BACA JUGA:Mudik Lebaran 2023, Wapres Ma'ruf Amin Minta Jangan Pakai MotorBACA JUGA:Mudik Lebaran 2023, Wapres Ma'ruf Amin Minta Jangan Pakai Motor
Pemudik balita terhitung 1 kursi dan wajib melampirkan akta kelahiran.
Tahapan pendaftaran akan ditutup ketika kuota telah terpenuhi. Jika kuota terpenuhi maka pendaftaran bisa ditutup sewaktu-waktu dan akan diumumkan sebelum batas waktu yang ditentukan.
Sumber: