Kabupaten Sungai Penuh Dinobatkan Sebagai Daerah Peduli HAM
Kabupaten Sungai Penuh Dinobatkan Sebagai Daerah Peduli HAM-Ist-
JAMBI, JEKTVNEWS.COM - Walikota Sungai Penuh Ahmadi Zubir, Menghadiri Pengukuhan Gugus Tugas Daerah Bisnis dan Hak Asasi Manusia Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Provinsi JAMBI, yang bertempat di Auditorium Rumah Dinas Gubernur JAMBI, Selasa (23/4).
Gubernur Jambi berharap dengan dikukuhkannya Gugus Tugas Daerah Bisnis dan HAM, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Provinsi.
BACA JUGA:Asian Agri Kenalkan Topaz, Bibit Sawit Unggul Andalan Petani Kelapa Sawit
"Semoga dapat mengkoordinasikan dan memegang peranan dalam pengawasan terkait aktivitas bisnis yang sesuai dengan HAM di Provinsi Jambi," ungkapnya.
BACA JUGA:Cemilan Olahan Durian Jadi Oleh - Oleh Favorit Tamu Undangan Esy Iqbal
Pada kesempatan ini Pemerintah Kota Sungai Penuh juga menerima penghargaan Kabupaten/Kota peduli HAM oleh kantor wilayah kementerian Hukum dan HAM Provinsi Jambi diserahkan langsung oleh Gubernur Jambi dan disaksikan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jambi M. Adnan.
BACA JUGA:Ketua DPRD Edi Purwanto jadi Wakil Keluarga di Nikahan Putri Gubernur Jambi
"Terima kasih kepada Kementerian Hukum dan HAM Provinsi Jambi yang telah memberikan penghargaan Kabupaten/Kota Peduli HAM kepada Pemerintah Kota Sungai Penuh. Penghargaan ini menjadi suatu kebanggaan bagi Pemerintah dan masyarakat Kota Sungai Penuh serta menjadi bukti kerja keras seluruh pihak," ujar Wako Ahmadi.
Sumber: