2025 Kawasan Cagar Budaya Nasional Muara Jambi Diusulkan Kembali Jadi Warisan Dunia
Kawasan Cagar Budaya Nasional Muara Jambi -ist-
Dirinya menyampaikan kawasan ini cukup potensial untuk mengembangkan perekonomian masyarakat, khusus di sektor pariwisata.
“Candi ini sebetulnya bila dikelola menjadi sumber ekonomi baru bagi warga sekitar. Nah tinggal warga yang memanfaatkan ini semua, dengan membangun homestay dan tempat kulinernya. Tugas kita, promosikan Candi ini dahulu. Sarananya dibuat lebih baik. Sudah layak, akan menguntungkan masyarakat sekitar candi,” katanya.
BACA JUGA:Langkah-Langkah Menuju Kehidupan yang Bahagia
Sebelumnya, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan. Dirinya sempat meminta pemerintah daerah membebaskan KCBN Muara Jambi dari berbagai aktivitas yang mengancam kawasan percandian ini, khususnya stockpile batu bara.
"Itu berpotensi menyebabkan hilangnya bangunan cagar budaya yang belum ditemukan, dan dapat menggagalkan KCBN Muara Jambi menjadi warisan dunia," katanya, ketika berada di rumah dinas Gubernur Jambi, Rabu (19/1/2022) lalu.
Sumber: