Begini Teknik Jatuh dari Motor yang Aman
Ilustrasi Jatuh dari Motor-Humas Sinsen-
4. Tidak Langsung Berdiri
Ketika terjatuh sebaiknya diam dulu sejenak. Coba lakukan gerakan pada tangan dan kaki anda untuk melakukan konfirmasi pada tubuh, apakah ada yang terkilir atau patah. Sangat tidak disarankan untuk langsung berdiri ataupun melakukan pergerakan besar secara tiba-tiba. Hal ini untuk menghindari cidera yang lebih parah.
5. Segera ke Rumah Sakit
Sebaiknya segera ke Rumah Sakit untuk memeriksa lebih detail dan mendapatkan tindakan medis lanjutan bila diperlukan.
“Pada prakteknya, teknik jatuh di atas tersebut tidak akan semudah seperti saat disampaikan. Untuk itu, tetap gunakan perlengkapan berkendara dengan benar, tingkatkan kemampuan berkendara, kendalikan emosi, pahami prediksi dan antisipasi bahaya saat berkendara di jalan untuk keselamatan berkendara” tutup Agung.
Sumber: