Berkunjung ke Muara Bulian, Ini 3 Wisata Alam di Muara Bulian yang Wajib Dikunjungi
wisata muara bulian-ist-
Tapah Malenggang merupakan salah satu wisata alam yang menarik di Muara Bulian. Terdiri dari taman bermain yang dikelilingi hamparan sawah luas, pemerintah Batang Hari mengelola kawasan ini menjadi lebih modern. Nama Tapah Malenggang sendiri diambil dari nama jenis ikan berukuan besar yaitu ikan tapa. Nama ini menggambarkan bahwa ikan menjadi salah satu ikon penting masyarakat Batang Hari.
Di Taman Tapah Malenggang ini, terdapat spot foto dengan background tulisan Tapah Malenggang yang cukup besar, dan beberapa tempat duduk santai untuk pengunjung. Menelisik lagi kedalam taman Tapah Malenggang, terdapat beberapa fasilitas bermain anak dan para pedagang jajanan kaki lima.
Di depan taman Tapah Malenggang, terdapat kafe modern diatas jembatan kayu yang melintang diatas sawah bernama kafe Layri. Untuk masuk ke taman Tapah Malenggang, pengunjung tidak perlu mengeluarkan biaya. Taman Tapah Malenggang, buka setiap hari selama 24 jam.
Itulah tiga wisata alam di Muara Bulian yang wajib untuk dikunjungi. Jadi, jangan ragu untuk berkunjung ke kota Muara Bulian. Meskipun jauh dari ibu kota provinsi, tetapi wisata alamnya memanjakan mati apalagi tidak dikenakan tarif biaya berkunjung.
Sumber: