JEKTVNEWS.COM,- Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjen PAS) Jambi, Hidayat, menyampaikan bahwa narapidana yang dipindahkan berasal dari berbagai lapas di Provinsi Jambi.
Sebelum diberangkatkan ke Nusakambangan, seluruh narapidana terlebih dahulu dikumpulkan di Lapas Jambi untuk proses administrasi dan pengamanan. Diketahui, dari total 25 narapidana yang dipindahkan, 21 di antaranya terjerat kasus narkotika, sementara 4 lainnya merupakan pelaku kasus pembunuhan. Pemindahan ini dilakukan sebagai bagian dari program akselerasi Kementerian Hukum dan HAM melalui Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, guna mengatasi kelebihan kapasitas dan memberantas jaringan peredaran narkoba di dalam lapas. Hidayat menjelaskan bahwa para narapidana yang dipindahkan telah melalui proses asesmen perilaku, serta berdasarkan laporan aparat penegak hukum terkait keterlibatan mereka dalam jaringan kejahatan, termasuk narkotika. Lebih lanjut, Hidayat mengungkapkan bahwa beberapa narapidana bahkan diketahui masih aktif dalam jaringan peredaran narkoba meskipun telah berada di dalam lapas. Oleh karena itu, Kanwil Kemenkumham Jambi mengambil langkah tegas dengan memindahkan mereka ke Lapas Nusakambangan, agar pengawasan dapat dilakukan secara lebih ketat. Dengan dipindahkannya narapidana yang dinilai meresahkan, pihak lapas berharap kondisi di seluruh lembaga pemasyarakatan di Jambi menjadi lebih kondusif dan program pembinaan dapat berjalan dengan lebih optimal.25 Narapidana Risiko Tinggi Dipindahkan ke Nusakambangan
Rabu 27-08-2025,15:02 WIB
Reporter : HERI
Editor : Lilis
Kategori :
Terkait
Selasa 21-10-2025,15:47 WIB
Kasus Penyelundupan Narkoba di Lapas II A Jambi, Polisi Tetapkan 1 Orang DPO
Selasa 30-09-2025,16:26 WIB
Lapas Muara Tebo Manfaatkan Lahan Kosong Jadi Lumbung Pangan
Rabu 27-08-2025,15:02 WIB
25 Narapidana Risiko Tinggi Dipindahkan ke Nusakambangan
Senin 18-08-2025,16:15 WIB
Remisi HUT RI di Lapas Kuala Tungkal, 7 Warga Binaan Langsung Bebas, 2 Mendapat Pengampunan Presiden
Senin 18-08-2025,16:11 WIB
Gubernur Al Haris Serahkan Remisi di Lapas Kelas IIA Jambi
Terpopuler
Jumat 23-01-2026,09:37 WIB
Konsisten Dorong Kemajuan Ekonomi Desa, BRI Raih Penghargaan pada Puncak Hari Desa Nasional 2026
Jumat 23-01-2026,09:28 WIB
KUR BRI Dorong UMKM Kabanjahe Naik Kelas, dari Usaha Es Buah Menjadi Laundry Express
Jumat 23-01-2026,09:57 WIB
Sekda Sudirman Ajak Lestarikan Nilai Perjuangan Veteran
Jumat 23-01-2026,19:43 WIB
Hearing Konsultasi, DPRD Tanjab Barat dan PTPN IV Regional IV Bicara Tenaga Kerja
Jumat 23-01-2026,19:54 WIB
Komisi III DPR RI Tinjau Kinerja Polda Jambi dan Pelaksanaan KUHP
Terkini
Jumat 23-01-2026,23:11 WIB
Jumat Berkah TP PKK Jambi, Sarapan Sehat Pagi Hari Bikin Warga Bahagia
Jumat 23-01-2026,19:54 WIB
Komisi III DPR RI Tinjau Kinerja Polda Jambi dan Pelaksanaan KUHP
Jumat 23-01-2026,19:43 WIB
Hearing Konsultasi, DPRD Tanjab Barat dan PTPN IV Regional IV Bicara Tenaga Kerja
Jumat 23-01-2026,09:57 WIB
Sekda Sudirman Ajak Lestarikan Nilai Perjuangan Veteran
Jumat 23-01-2026,09:37 WIB