Pasien Covid-19 yang Sembuh Bisa Merasa Nyeri pada Tubuh dan Tersiksa

Pasien Covid-19 yang Sembuh Bisa Merasa Nyeri pada Tubuh dan Tersiksa

Pasien lanjut usia yang sangat terpukul oleh Coronavirus, bisa memiliki masalah pernapasan setelah sembuh. Dan paru-paru mereka bekerja dengan setengah kemampuan.

“Mereka memiliki dua paru-paru, tetapi setara dengan satu, karena setiap paru-paru bekerja pada 50 persen. Bisa saja kerusakan paru itu tak disebabkan oleh virus. Tetapi oleh proses peradangan,” tutup Schenker.

Sumber: