3 Resep Kue Lapis Kukus yang Manis dan Lembut
--
3. Campur semua bahan B. Tuang santan ke dalam adonan sedikti demi sedikit sambil terus diaduk sampai tidak bergerindil.
4. Bagi menjadi dua adonan. Adonan pertama dibiarkan tetap berwarna putih. Adonan kedua diberi pewarna merah.
5. Ketika kukusan sudah panas, tuang 2 sendok sayur adonan putih ke dalam loyang, kukus selama 10 menit. Lalu tuang adonan merah, kukus lagi selama 10 menit. Lakukan selang-seling sampai adonan habis dengan jeda 10 menit per lapisan.
6. Setelah adonan habis dan semua lapisan sudah tersusun, kukus sekitar 20 menit agar kue lapis matang sempurna.
7. Keluarkan kue dari loyang, lalu potong sesuai selera.
Selamat mencoba!
3. Kue Lapis Tepung Beras dan Kanji
Bahan-Bahan
Sumber:


