JEKTVNEWS.COM - Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo melepas jabatannya sebagai ketua umum Partai Perindo dan menunjuk Angela Tanoesoedibjo sebagai penggantinya sebagai Ketua Umum Partai Perindo.
Dikatakan Hary Tanoesoedibjo, bahwa salah satu tranformasi yang dilakukan ialah adalah perubahan kepemimpinan Ketua Umum Partai Perindo.
Menurutnya, Angela merupakan generasi milenial yang mampu berkomunikasi dengan gaya bahasa yang baik dengan generasi muda saat ini.
BACA JUGA:Terapkan Nilai Pancasila dalam Kehidupan Sehari-hari
Setelah menyerahkan jabatannya sebagai Ketua Umum Partai Perindo, Hary Tanoesoedibjo akan tetap menjadi bagian dari partai Perindo sebagai Majelis Persatuan Partai.
Ditegaskannya, Partai Perindo akan tetap hadir untuk melayaninya rakyat, dan memberikan yang terbaik kepada bangsa dan negara yang dicintainya.
BACA JUGA:Jalin Kerjasama, Ombudsman RI dan Pemerintah Kabupaten Muaro Jambi
"Kita ingin Indonesia menjadi Indonesia yang kita cita-citakan, yaitu Indonesia yang Sejahtera bagi seluruh rakyat Indonesia," ungkapnya.