7 Manfaat Utama Minum Air Putih Saat Bangun Tidur, No 2 Cocok Bagi yang Tidak Ingin Berat Badan Naik

7 Manfaat Utama Minum Air Putih Saat Bangun Tidur, No 2 Cocok Bagi yang Tidak Ingin Berat Badan Naik

Ilustrasi Minum Air Putih Saat Bangun Tidur-alodokter-

JEKTVNEWS.COM - Banyak sekali manfaat bagi tubuh jika kita bangun pagi. Terlebih lagi jika membiasakan diri untuk minum air putih setelahnya. Selain mencegah dehidrasi, ada sejumlah manfaat lain yang banyak dari kita belum mengetahuinya. Berikut sejumlah manfaat minum air putih setelah bangun tidur.

1. Meningkatkan Metabolisme Tubuh

Manfaat minum air putih di pagi hari saat perut dalam keadaan kosong yaitu  meningkatkan metabolisme tubuh serta pembakaran kalori.

BACA JUGA:Kartu Prakerja Gelombang 52 Dibuka, Ini Syarat dan cara Mendaftarnya

Karena metabolisme bisa meningkat hingga 25% saat minum air putih dalam kondisi perut kosong. Metabolisme yang lancar akan membuat tubuh menjadi lebih energik sehingga nyaman untuk beraktivitas.

2. Mengontrol Keinginan Makan

Perut sering kali terasa lapar setelah bangun tidur di pagi hari. Hal ini di karenakan lambung berada dalam keadaan kosong selama tertidur. Tak jarang rasa lapar tersebut mendorong seseorang untuk makan berlebih ketika sarapan.

BACA JUGA:Kesempatan ke Tanah Suci Mekkah, 33 Kouta Ibadah Haji Kota Jambi Belum Terpenuhi

Pada manfaat yang kedua ini, manfaat minum air putih setelah bangun tidur adalah mengurangi rasa lapar . Karena air putih bisa membantu mengisi dan meregangkan dinding lambung, sehingga menimbulkan efek kenyang.

3. Membantu Menjaga Kesehatan Kulit

Mengonsumsi air putih setelah bangun tidur juga bisa membantu meningkatkan kesehatan kulit. Pasalnya, 30% kulit tersusun atas air juga mengonsumsi air saat pagi hari dipercaya dapat meminimalkan pertumbuhan jerawat serta melembapkan kulit.

BACA JUGA:Mantan Kadis Kesehatan Batanghari, Hakim Jatuhkan Vonis Bersalah

Dengan kelembapan yang terjaga, kerutan kulit akan berkurang dan kulit tampak segar dan cerah. 

4. Membuang Racun dalam Tubuh

Sumber: