7 Obat Alami Mengobati ISPA, Nomor 1 Cukup Mudah di Cari

7 Obat Alami Mengobati ISPA, Nomor 1 Cukup Mudah di Cari

Obat Alami Mengobati ISPA-ist-

JEKTVNEWS.COMInfeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) merupakan salah satu penyakit umum yang dapat mempengaruhi kesehatan pernafasan kita.

ISPA melibatkan peradangan pada saluran pernapasan bagian atas, termasuk hidung, tenggorokan, laring, dan bronkus.

Meskipun perawatan medis seringkali diperlukan untuk ISPA yang parah, ada juga pengobatan alami yang dapat membantu meringankan gejalanya.

Pada artikel kali ini kita akan membahas beberapa pengobatan alami yang dapat digunakan untuk mengobati ISPA. 

1. Air hangat dan garam 

Berkumur dengan air hangat yang dicampur sedikit garam dapat membantu meredakan sakit tenggorokan dan mengurangi peradangan.

Ini juga membantu menghilangkan lendir yang mengiritasi. Gunakan campuran satu sendok teh garam dalam secangkir air hangat dan berkumurlah beberapa kali sehari. 

2. Madu dan lemon 

BACA JUGA:4 Dampak Emisi Karbon Kendaraan, Berikut Solusinya

Madu mempunyai sifat antibakteri dan anti inflamasi yang dapat membantu mengurangi gejala ISPA. Campurkan satu atau dua sendok makan madu dengan jus lemon segar ke dalam secangkir air hangat. Minuman ini dapat membantu meredakan batuk dan sakit tenggorokan. 

3. Jahe 

Jahe merupakan rempah yang kaya akan sifat anti inflamasi dan antivirus. Minum teh jahe panas dengan madu atau mengunyah potongan jahe segar dapat membantu mengurangi peradangan dan meredakan gejala ISPA. 

4. Minyak Kayu Putih atau Eucalyptus Oil 

BACA JUGA:Harga Beras Naik, Edi Purwanto Minta Pemprov Identifikasi Daerah Cadangan Beras di Jambi

Sumber: