Resep Ramadan. Koloke Ayam Asam Manis Makyus!!

Senin 27-03-2023,13:42 WIB
Editor : Sandi
Resep Ramadan. Koloke Ayam Asam Manis Makyus!!

Cara Pembuatan Saus Asam Manis

Siapkan panci. Rebus 100 ml air dan tomat hingga matang lalu dinginkan. Setelah itu hancurkan dengan mesin blender. Sisihkan

Larutkan 1 sendok makan Kobe Tepung Bumbu Putih dengan 5 sendok makan air (untuk pengental). Sisihkan

BACA JUGA:Pimpinan LPOI Tanggapi Mengenai Arahan Presiden Tentang Larangan Bukber

Tumis bawang bombay sampai layu, masukkan tomat yang sudah di-blender, minyak ikan, kecap asin, gula pasir, dan jeruk nipis. Aduk sampai rata lalu masukkan pengental dan daun bawang

Angkat bila sudah matang. (yumi)

Kategori :