Pelestarian Budaya dalam Campaign Peringatan Hari Internasional Masyarakat Adat Sedunia

Selasa 13-08-2024,11:10 WIB
Reporter : Tim Jektvnews
Editor : KSandi

Sebagai bagian dari perayaan, diadakan juga diskusi panel yang diisi oleh Pundi Sumatra, KKI WARSI, SEAD Jambi, Sentra Alyatama Jambi, dan perwakilan Suku Anak Dalam dan Talang Mamak untuk membahas pengalaman yang dilakukan dalam pemberdayaan, serta tantangan yang dihadapi komunitas adat di tengah modernisasi dan perubahan iklim. 

Para panelis menekankan perlunya sinergi antara pemerintah, CSO, dan masyarakat untuk sama-sama terlibat dalam upaya pemberdayaan dan pengakuan hak-hak masyarakat adat di Jambi. 

BACA JUGA:Usai Jalani Penahanan di Polda Jambi Selama 60 Hari, Ko Apex Dibebaskan

Perayaan ditutup dengan penampilan hiburan yang dibawakan oleh Musisi Ismet dengan lagunya yang menceritakan tentang kekhawatiran tentang alam dan ruang hidup orang rimba yang menyempit.

Kategori :