Fakta Menarik Seputar AI: Perkembangan Teknologi yang Pesat
8 Cara Mengamankan Data Pribadi di Dunia Digital-Freepik-
JEKTVNEWS.COM - Artificial Intelligence atau AI menjadi topik yang semakin banyak dibicarakan belakangan ini.
AI sangat memberikan dampak yang signifikan bagi seluruh kalangan dengan keuntungan dan juga kemudahan yang diberikannya.
BACA JUGA:Beasiswa LPDP Gelombang 2 Dibuka, Berikut Jurus Jitu Menulis Motivation Letter
Teknologi yang satu ini memang menjanjikan kemajuan dan keuntungan besar bagi manusia. Namun, dibalik itu semua, ada fakta menarik seputar AI yang sebaiknya kita ketahui.
Salah satu fakta menarik seputar AI adalah perkembangan teknologi yang pesat.
Berdasarkan data dari International Data Corporation (IDC), pengeluaran untuk teknologi AI akan meningkat menjadi lebih dari $110 miliar pada tahun 2024.
Hal ini menunjukkan bahwa AI menjadi salah satu tren teknologi yang paling cepat berkembang di dunia saat ini.
BACA JUGA:Raih Gelar Juara Liga Champions 2022/2023, Manchester City Menang Tipis Atas Inter Milan
Perkembangan teknologi AI juga memungkinkan manusia untuk melakukan pekerjaan yang lebih efektif dan efisien.
Dalam beberapa kasus, AI bahkan bisa menggantikan pekerjaan manusia, seperti dalam bidang industri dan otomotif.
Namun, di sisi lain, perkembangan teknologi AI juga memunculkan beberapa masalah, seperti terjadinya pengangguran dan masalah keamanan data.
BACA JUGA:Bantai Habis Dua Gim, Anthony Ginting Juara Singapore Open 2023
Oleh karena itu, penting bagi kita untuk terus mengawasi perkembangan teknologi AI, dan memastikan bahwa perkembangan teknologi ini dapat memberikan manfaat bagi manusia secara keseluruhan.
Sumber: