Penanganan Stunting, Kecamatan Gandeng Swasta

Penanganan Stunting, Kecamatan Gandeng Swasta

Stunting -ist-

KOTA JAMBI, JEKTVNEWS.COM - Kecamatan Danau Sipin terus berupaya untuk mengatasi permasalahan stunting, bahkan pihak kecamatan terus menggandeng pihak swasta, dengan menjadi keluarga asuh melalui program CSR.

BACA JUGA:Presiden Jokowi Resmikan IPAL Bambu Kuning di Pekanbaru

Disampaikan oleh Camat Danau Sipin Efrin, pihak kecamatan tealah menjalin kerja sama dengan pengusaha yang berada di Kecamatan Danau Sipin, untuk sama sama mengatasi stunting.

BACA JUGA:Pelantikan Pengurus KONI Tanjab Barat 2024-2028, Bupati Anwar Sadat Dorong Peningkatan Prestasi Olahraga

Dan menurut Efrin , pihak swasta nantinya akan memberikan bantuan makanan bergizi tinggi untuk penderita stunting.

BACA JUGA:2 CJH dari Kota Jambi Batal Menunaikan Ibadah Haji di Tahun 2024

Ditambahkan Efrin, penanganan stunting masih menjadi perhatian serius pihak kecamatan. Tercatat ada 20 anak yang mengalamai stunting yang kini tengah diatasi. Dan pihak kecamatan juga menggandengan PKK untuk mengkordiniri kerja sama dengan pihak swasta.

Sumber: