500 Hektare Sawah Terancam Hama Tikus, Dinas Pertanian Tanah Datar Bersama Petani Laksanakan Gerdal Hama Tikus
500 Hektare Sawah Terancam Hama Tikus-ist-
Selain upaya pengendalian yang dilakukan, Sri Mulyani juga mengimbau para petani untuk memperhatikan sanitasi sawah, dan pembersihan di sekitaran areal sawah yang memungkinkan bersarangnya tikus.
Dia menyebut, dari catatanya, Kecamatan yang paling banyak diserang hama tikus diantaranya ada di Kecamatan Batipuh, Kecamatan X Koto, dan Kecamatan Rambatan.
Turut hadir pada kesempatan itu Kepala Bidang Tanaman Pangan Roni Wijaya Amin, Petugas Pengendali Organisme Pengganggu Tumbuhan (POPT) Provinsi Sumatera Barat, Camat Sungayang Narti beserta Forkopimca Sungayang, Wali Nagari Sungayang, tokoh masyarakat, kelompok tani topi lawik, dan lainnya.
Sumber: