Dokter Boyke Ungkap Manfaat Kedelai, Gairah Wanita Makin Menjadi-jadi!

Senin 09-08-2021,09:55 WIB

Namun ada cara alami yang bisa dilakukan para wanita yaitu dengan banyak mengonsumsi makanan yang mengandung estrogen seperti kacang kedelai, susu kedelai, tahu, tempe, kecap, dan lainnya.

“Jadi sebelum masuk masa perimenopause, sebaiknya rajin-rajin mengonsumsi susu kedelai, tahu, tempe. Selain murah meriah, wanita bisa merasakan sensasinya saat melakukan aktivitas ranjang bersama suaminya,” tuturnya.

Selain menjaga pola makan, tambah Dokter Boyke, wanita disarankan untuk rajin olahraga misalnya jalan pagi selama 30 menit, tidur teratur setiap hari delapan jam, dan jangan stres. (jpnn/fajar)

Sumber: www.fajar.co.id

Tags :
Kategori :

Terkait