"Saya ini orang Jambi, sekolah dan kuliah di Pertanian Unja tahun 1985. Sudah berputar tugas di Medan, Kalimantan, Riau dan di Jambi. Kata orang, kalau sudah minum air sungai Batanghari akan kembali lagi. ternyata benar," kata Ospin disambut gelak tawa Gubernur Jambi.
Gubernur Al Haris Dukung PTPN IV Region 4 Jambi
Kamis 28-12-2023,22:21 WIB
Editor : Ksandi
Kategori :